Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2009

Kenali Diri

Seberapa sering emosi kita tak terbendung dan terkadang orang lainlah yang jadi korbannya. Apakah pantas emosi itu kita luahkan terkadang tanpa pandang bulu. Sebenarnya ada satu hal yang menyebabkan itu terjadi, sebuah penyakit, yakni penyakit hati. Memang berbagai permasalahn muncul silih berganti, ada yang bisa diabaikan begitu saja ataupun perlu perhatian khusus untuk menyelesaikannya. permasalahan yang kita hadapi kenapa tidak kita coba atasi saja sendiri, kenapa harus melibatkan orang lain yang tidak tahu menahu dengan masalah kita. pantaskah emosi itu kita lantunkan bagai sebuah lagu yang meemkakkan telinga. Lalu bagaimana emosi yang ditimbulkan karena orang lain. itu bukan masalah. atau dengan arti kata itu masalah lain. Coba perhatikan kembali ketika orang emosi terhadap kita, apa salah kita, lihat lagi dong!!!!!. g ada? g mungkin. Jika memang tidak ada sebenarnya itu gambaran atau contoh buat kita. coba kenali diri kita, apa yang telah kita perbuat, apa yang telah kita lakukan

Mulailah Dengan Bismillah.

Sebelumnya sudah beberapakali blog saya buat namun tak satupun yang awet ataupun tidak terurus. Setelah diteliti dengan seksama dalam tempo yang cukup lama ada sebuah temuan yang didapat. Ternyata tidak dimulai dengan Bismillahirrahmaanirrahiim. Terkadang kita berfikir, untuk apasih harus segitunya? Untuk yang satu ini saya mencoba untuk sedikit mengotot. ibarat kita akan masuk sebuah rumah kan ada gerbangnya, digerbang itu kan ada pintu, untuk membuka pintu itu kan ada kuncinya. Maka bismillah ibarat kunci dari pintu itu dan Salam adalah pintunya. Maka dengan ini kubuka blog baruku ini tang berjudul : Zamzami, ST dengan alamat : zamzami-arch.blogspot.com Bismillahirrahmaanirrahiim, Assalamu 'alaikum warah matullahi wabarakatuh. salam penulis. Zamzami (Azumamano Anami)